Analisis video Tentang teori koogitif
Dalam video
tersebut dijelaskan tentang masalah yang dihadapai oleh Guru Toni. Guru Toni
menginginkan pemecahan masalah yang dihadapi dengan teori Koognitf yaitu Teori ini berpandangan bahwa belajar merupakan suatu proses internal yang
mencakup ingatan, pengolahan informasi, emosi, dan aspek-aspek kejiwaan dalam
belajar yang melibatkan proses berpikir yang sangat kompleks.
Untuk
menyelesaikan masalah tersebut Guru Toni
menerapkan beberapa proses seperti di dalam videoi, Guru Toni menyelesaikan
masalah pembelajaran yang terjadi di kelas dengan menggunakan teori kognitif.
Dimana fokus pada teori kognitif adalah penggunaan pikiran untuk bagaimana
informasi diterima, diorganisasikan, disimpan dan digunakan kembali oleh
pikiran dengan menggunakan model pembelajaran seperti:
1.
dengan mengenali atau menemukan masalah dalam pembelajaran
Guru Toni mampu menemukan
masalah dalam pembelajaran yang dihadapi oleh
siswanya, yang mana para siswa
mengalami kesulitan dalam belajar. Dengan membuat “Daily review Quis” yaitu
mengidentifikasi dengan menggunakan beberapa langkah seperti:
- Mengukur kemampuan awal siswa dalam mata pelajarannya
- Mencoba untuk mengidentifikasi kesulitan tertentu yang dialami oleh siswanya dikelas
Setelah mengukur
Mengukur kemampuan awal siswa dalam mata pelajarannya,
Da mengidentifikasi kesulitan tertentu yang dialami oleh siswanya
dikelasnya maka Guru Toni menentukan kemampuan dasar apa yang siswanya butuhkan
agar mereka mampu memahami dan mengklasifikasikan anak sesuai dengan kemampuan
dan kesulitan belajar yang dialami maka guni Toni membuat tabel tentang
beberapa hal seperti memilih materi
pembelajaran sebagai contoh perkalian, pembagian dan pengurangan
3.
berusaha untuk mencocokkan materi dengan metode dan strategi yang
digunakan dalam pembelajaran
Setelah memahami dan mengklasifikasikan anak sesuai dengan
kemampuan dan kesulitan belajar yang dialami maka guni Toni membuat tabel
tentang beberapa hal seperti memilih
materi pembelajaran sebagai contoh perkalian, pembagian dan pengurangan
maka langkah selanjutnya yang digunakan adalah maka langkah yang ditempu Guru
Toni adalah penentuan strategi dan metode dalam pembelajaran. Ia menggunakan 2
hal unik dalam membantu siswanya memahami pelajaran, yakni dengan menggunakan
dua strategi berikut ini :
1)
Mnemonic Device
Mnemonic Device adalah teknik untuk
memudahkan mengingat sesuatu. Secara lebih khusus, mnemonik berarti rumusan
atau ungkapan untuk membantu mengingat-ingat sesuatu. Karena menurut Stine,
mnemonik adalah kemampuan otak untuk menghubungkan kata-kata, ide, dan
khayalan. Berdasarkan definisi tersebut
dapat dikatakan bahwa mnemonik adalah teknik untuk memudahkan mengingat sesuatu
yang dilakukan dengan membuat rumusan atau ungkapan, atau menghubungkan kata,
ide, dan khayalan.
Adapun manfaat penggunaan mnemonik, karena
memudahkan mengingat, tentunya juga akan memudahkan belajar. Hambatan belajar
akan hilang. Ini akan membangkitkan motivasi siswa untuk lebih giat belajar,
sehingga akhirnya dapat mencapai hasil belajar yang optimal Guru Toni
menggunakan proses menghafal/belajar tidak membosankan dan tentu saja akan
membangkitkan motivasi siswa untuk belajar dengan baik.
2)
Visual Aid
Visual
AID
adalah peragaan, merupakan alat yang dapat membantu memperjelas suatu uraian
atau penjelasan yang berbentuk tabel, grafik, gambar, diagram / bagan, peta,
dan foto. Guru Toni
menggunakan Visual Aid sebagai rangsangan terhadap reaksi otak kanannya. Karena
Visual AID merupakan alat yang dapat membantu memperjelas suatu uraian atau
penjelasan yang berbentuk tabel, grafik, gambar, diagram / bagan, peta, dan
foto. Hal ini membuat pesan atau kronologis dari materi akan mudah diterima
oleh siswa.
·
Guru toni lebih
mementingkan proses belajar yang baik sesuai dengan kondisi siswa daripada
hasil yang diharapkan
·
Guru Toni telah
menggunakan model perseptual yaitu proses
pengenalan individu terhadap lingkungan melalui gayanya dan menangkap maknanya
dengan sensori panca indra mereka. Yang kemudian semua itu di cerna dalam otak
mereka.
·
Gutu Toni telah mampu
untuk mengidentifikasi dan memisahkan
atau membagi-bagi situasi/materi pelajaran menjadi
komponen-komponen yang kecil-kecil dan memperlajarinya secara terpisah-pisah
sehingga memudahkan dalam pembelajaran.
·
Guru
Toni telah menerapkan berbagai pendekatan, strategi, metode, dan teknik
pembelajaran yang mendidik secara kreatif yang dapat memudahkan dalam
pembelajaran