Khawarij dan Murji'ah Dalam Perspektif Ilmu Kalam
Manusia diciptakan oleh Allah dalam kedudukannya sebagai Khalifah di muka Bumi mendapat kepercayaan dari Allah untuk mengemban Amanah. Dia diciptakan bersama-sama dengan jin, dengan tujuan untuk senantiasa menyembah dan beribadah kepada Allah. Untuk itu manusia dituntut untuk mendalami, memahami serta mengamalkan pokok ajaran agamanya (Ushuluddin) Dan juga cabang-cabangnya.
Baca juga: Materi Ketauhidan
Terjadinya egoisme kesukuan dan firkah yang saling mementingkan kelompok itu memuncak pada masa kekhalifahan Usman Bin Affan, yaitu pada tahun ke 7 kekhalifahan Usman sampai masa Ali Bin Abi Thalib yang mereka anggap sudah menyeleweng dari ajaran Islam. Sehingga terjadilah perselisihan yang hebat, bahkan terjadinya pembunuhan sesama umat Islam. Sehingga munculnya firkah besar dalam Islam yang di antaranya adalah Khawarij dan Murjiah dalam mensikapi persoalan yang muncul karena terjadinya permasalan politik.
Untuk lebih jelasnya tentang pembahasan Masalah Khawarij dan Murji'ah Dalam Perspektif Ilmu Kalam silakan download [di Sini]
.
.