Soal Ujian Madrasah Mapel Akidah Akhlak Kelas 6 Tahun 2022
Ujian Madrasah Ibtidaiyah yang diselenggarakan pada tahun 2022 bertujuan untuk mengukur kompetensi peserta didik untuk jenjang pendidikan madrasah Ibtidaiyah. Mapel Akidah Akhlak merupakan salah satu Mapel ini yang paling penting untuk Madrasah dibawah Kementerian Agama.
Adapun Soal Ujian Untuk Mapel Akidah Akhlak kelas Enam Madrasah Ibtidaiyah tahun 2022 adalah sebagai berikut:Perhatikan pernyataan berikut!
1) Sarana dan sumber untuk mempelajari mukjizat- mukjizat para rasul
2) Sebagai pedoman dalam meningkatkan kesejahteraan hidup manusia
3) Memperkuat keimanan dan menambah ketaqwaan kepada Allah
4) Menumbuhkan sikap optimis untuk meraih kebahagiaan dunia akhirat
Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan keutamaan diturunkan kitab- kitabAllah terdapat pada nomor ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1 dan 4
2. Perhatikan tabel di bawah ini!
Nama kitab Nama Nabi
1. Zabur Nabi Musa
2. Taurat Nabi Muhammad
3. Injil Nabi Isa
4. Al- Qur’an Nabi Daud
Dari tabel di atas nama kitab dan nama nabi penerima kitab yang sesuai terdapat pada nomor ....
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
3. Berisi tentang akidah dan keimanan, penciptaan manusia, kisah- kisah, hubungan manusia dengan Allah dan petunjuk untuk keluarga, bermasyarakat, dan bernegara. Dari pernyataan tersebut adalah isi dari kitab ….
A. Al-Qur’an
Nama kitab Nama Nabi
1. Zabur Nabi Musa
2. Taurat Nabi Muhammad
3. Injil Nabi Isa
4. Al- Qur’an Nabi Daud
Dari tabel di atas nama kitab dan nama nabi penerima kitab yang sesuai terdapat pada nomor ....
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
3. Berisi tentang akidah dan keimanan, penciptaan manusia, kisah- kisah, hubungan manusia dengan Allah dan petunjuk untuk keluarga, bermasyarakat, dan bernegara. Dari pernyataan tersebut adalah isi dari kitab ….
A. Al-Qur’an
B. Zabur
C. Taurat
D. Injil
5. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Dipercaya orang lain
2) Selalu melaksanakan perintah Allah
3) Selalu mengingat kebesaran Allah
4) Hidupnya akan sukses dan dimudahkan Allah
Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan hikmah bersifat amanah yaitu ….
A. 1 dan 2
1) Dipercaya orang lain
2) Selalu melaksanakan perintah Allah
3) Selalu mengingat kebesaran Allah
4) Hidupnya akan sukses dan dimudahkan Allah
Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan hikmah bersifat amanah yaitu ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1 dan 4
8. Perhatikan cerita berikut!
Tsa’labah adalah orang yang melupakan janjinya. Ketika diuji dengan kekayaan berupa ternak, Tsa’labah meninggalkan shalat berjamaah, bahkan dia menolak untuk membayar zakat. Dengan mencermati kisah Tsa’labah kita dapat menghindari sifat yang dimiliki oleh Tsa’labah, yaitu ….
A. dermawan
Tsa’labah adalah orang yang melupakan janjinya. Ketika diuji dengan kekayaan berupa ternak, Tsa’labah meninggalkan shalat berjamaah, bahkan dia menolak untuk membayar zakat. Dengan mencermati kisah Tsa’labah kita dapat menghindari sifat yang dimiliki oleh Tsa’labah, yaitu ….
A. dermawan
B. syukur nikmat
C. kufur nikmat
D. sabar
9. Sifat Tsa’labah yang harus kita hindari adalah ….
A. pembohong, kufur nikmat dan pemarah
9. Sifat Tsa’labah yang harus kita hindari adalah ….
A. pembohong, kufur nikmat dan pemarah
B. pemarah, putus asa dan kikir
C. sabar, hemat dan penyayang
C. sabar, hemat dan penyayang
D. Kikir, kufur nikmat dan sombong
10. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mendapatkan rezeki berlimpah
2) Memperkuat jalinan silaturrahmi
3) Sebagai sarana untuk mengikat persaudaraan
4) Allah mudahkan segala urusan dunia akhirat
Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan keutamaan mengucapkan salam yaitu ….
A. 1 dan 2
10. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mendapatkan rezeki berlimpah
2) Memperkuat jalinan silaturrahmi
3) Sebagai sarana untuk mengikat persaudaraan
4) Allah mudahkan segala urusan dunia akhirat
Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan keutamaan mengucapkan salam yaitu ….
A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 2 dan 3
D. 1 dan 4
11. Ketika kita berjumpa dengan orang lain, maka kita dianjurkan untuk saling mengucapkan salam, baik terhadap orang yang kita kenal atau tidak. Mengucapkan salam termasuk amalan yang sangat dianjurkan dalam islam, bahkan termasuk tanda keimanan dan kecintaan kita sesame muslim. Diantara waktu mengucapkan salam yaitu ….
A. setiap kali bertemu atau berpisah setelah bertemu
11. Ketika kita berjumpa dengan orang lain, maka kita dianjurkan untuk saling mengucapkan salam, baik terhadap orang yang kita kenal atau tidak. Mengucapkan salam termasuk amalan yang sangat dianjurkan dalam islam, bahkan termasuk tanda keimanan dan kecintaan kita sesame muslim. Diantara waktu mengucapkan salam yaitu ….
A. setiap kali bertemu atau berpisah setelah bertemu
B. setiap kali mau makan dan selesai makan
C. sebelum belajar dan sesudah belajar
C. sebelum belajar dan sesudah belajar
D. ketika hendak tidur dan bangun tidur
12. السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه, Arti lafal salam di samping adalah ….
A. semoga keselamatan dan rahmat Allah serta kebaikan terlimpah kepada kalian
B. semoga kesehatan selalu diberikan Allah dan keselamatan kepada kalian
C. semoga Allah berikan kita umur panjang dan rezeki yang banyak
D. semoga Allah berikan rezeki yang banyak bagimu
13. Perhatikan tabel berikut:
Sifat wajib bagi rasul Artinya
1. Siddiq A. Menyampaikan
2. Amanah B. Dapat dipecaya
3. Tabliqh C. Cerdas
4. Fathanah D. Jujur
Berdasarkan tabel di atas, pasangan yang tepat sifat wajib bagi rasul dan artinya adalah ….
A. 1 dan A
12. السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه, Arti lafal salam di samping adalah ….
A. semoga keselamatan dan rahmat Allah serta kebaikan terlimpah kepada kalian
B. semoga kesehatan selalu diberikan Allah dan keselamatan kepada kalian
C. semoga Allah berikan kita umur panjang dan rezeki yang banyak
D. semoga Allah berikan rezeki yang banyak bagimu
13. Perhatikan tabel berikut:
Sifat wajib bagi rasul Artinya
1. Siddiq A. Menyampaikan
2. Amanah B. Dapat dipecaya
3. Tabliqh C. Cerdas
4. Fathanah D. Jujur
Berdasarkan tabel di atas, pasangan yang tepat sifat wajib bagi rasul dan artinya adalah ….
A. 1 dan A
B. 2 dan B
C. 3 dan D
D. 4 dan D
14. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mengajak manusia menyembah Allah
2) Mengajarkan agar berakhlak mulia
3) Mengajarkan ilmu pengetahuan umum
4) Membimbing membaca al-Qur’an
Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan tugas nabi dan rasul ditunjukkan pada nomor ….
A.1 dan 2
14. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mengajak manusia menyembah Allah
2) Mengajarkan agar berakhlak mulia
3) Mengajarkan ilmu pengetahuan umum
4) Membimbing membaca al-Qur’an
Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan tugas nabi dan rasul ditunjukkan pada nomor ….
A.1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1 dan 4
15. Salah satu sifat wajib bagi rasul yang perlu kita teladani adalah amanah. Berikut ini yang termasuk contoh perilaku meneladani sifat tersebut adalah …
A. mengajarkan ilmu agama kepada orang lain yang belum mengerti
B. menyampaikan sesuatu hal sesuai dengan keadaan yang sebenarnya
C. menjaga kepercayaan yang diberikan oleh orang lain
D. belajar dengan tekun agar menjadi anak yang pandai
16. Kekuatan Allah SWT tidak ada batasnya. Tidak ada sesuatu apapun yang bisa menyamai kekuatan yang Allah SWT miliki . Tidak ada keagungan yang lebih mulia dari keagungan Allah, karena Allah memiliki sifat al-qawiyy yang artinya ….
A. maha adil
15. Salah satu sifat wajib bagi rasul yang perlu kita teladani adalah amanah. Berikut ini yang termasuk contoh perilaku meneladani sifat tersebut adalah …
A. mengajarkan ilmu agama kepada orang lain yang belum mengerti
B. menyampaikan sesuatu hal sesuai dengan keadaan yang sebenarnya
C. menjaga kepercayaan yang diberikan oleh orang lain
D. belajar dengan tekun agar menjadi anak yang pandai
16. Kekuatan Allah SWT tidak ada batasnya. Tidak ada sesuatu apapun yang bisa menyamai kekuatan yang Allah SWT miliki . Tidak ada keagungan yang lebih mulia dari keagungan Allah, karena Allah memiliki sifat al-qawiyy yang artinya ….
A. maha adil
B. maha kuat
C. maha esa
D. maha agung
17. Ketika menghadapi berbagai kesulitan kita sebagai manusia harus tegar dan tidak boleh menyerah. Manusia harus sadar bahwa dengan sendirian pun kita harus tetap berjuang, karena Allah selalu bersama kita.
Ilustrasi di atas merupakan cara kita meneladani sifat asmaul husna yang dimiliki oleh Allah yaitu sifat ….
A. ar- rahman
17. Ketika menghadapi berbagai kesulitan kita sebagai manusia harus tegar dan tidak boleh menyerah. Manusia harus sadar bahwa dengan sendirian pun kita harus tetap berjuang, karena Allah selalu bersama kita.
Ilustrasi di atas merupakan cara kita meneladani sifat asmaul husna yang dimiliki oleh Allah yaitu sifat ….
A. ar- rahman
B. ar- rahim
C. al- qayyum
D. al-qawiyy
18. Allah Swt bersifat al-qawiyy, maka seluruh makhluk di hadapan Allah Swt adalah ….
A. lemah dan tidak berdaya
18. Allah Swt bersifat al-qawiyy, maka seluruh makhluk di hadapan Allah Swt adalah ….
A. lemah dan tidak berdaya
B. bisa berbuat sekehendak hati
C. mampu menanggung beban berat
C. mampu menanggung beban berat
D. memenuhi kebutuhannya sendiri
19. Pada hari itu ditiup sangkakala yang pertama oleh malaikat israfil. Pada hari itu dunia beserta seluruh isinya hancur. Manusia akan dibangkitkan dari kuburnya dan dikumpulkan untuk diminta pertanggungjawaban.
Berdasarkan cerita di atas merupakan makna beriman kepada ….
A. qada dan qadar
19. Pada hari itu ditiup sangkakala yang pertama oleh malaikat israfil. Pada hari itu dunia beserta seluruh isinya hancur. Manusia akan dibangkitkan dari kuburnya dan dikumpulkan untuk diminta pertanggungjawaban.
Berdasarkan cerita di atas merupakan makna beriman kepada ….
A. qada dan qadar
B. hari akhir
C. kitab- kitab
D. Allah
20. Hari kiamat merupakan suatu peristiwadihancurkannya bumi dan seluruh isinya. Hari itu adalah hari yang dijanjikan oleh Alah SWT. Kaum muslim yakin bahwa kehidupan dunia ini akan berakhir. Akan datang suatu masa, semua akan berkumpul menerima pengadilan Allah Swt. Sikap kita dalam menghadapi hari akhir yaitu ….
A. memanfaatkan kehidupan di dunia dengan baik agar dapat hidup bahagia
B. mempercayai bahwa hari akhir itu merupakan ujian yang diberikan Allah kepada hambanya
C. mengingkari bahwa hari akhir itu dialami oleh sebagian orang saja yaituborang yang berbuat dosa
D. meyakini, membenarkan dan mempercayai bahwa hari akhir akan terjadi sesuai dengan yang dijanjikan Allah Swt
21. Perhatikan tabel berikut!
Nama hari akhir Artinya
1. Yaumul qiamah A. Hari perhitungan seluruh amal manusia
2. Yaumul zalzalah B. Hari dihancurkannya isi bumi
3. Yaumul Mahsyar C. Hari pertimbangan amal
Berdasarkan tabel di atas pasangan nama hari akhir yang sesuai dengan artinya ditunjukkan pada nomor ….
A.1 dengan B
20. Hari kiamat merupakan suatu peristiwadihancurkannya bumi dan seluruh isinya. Hari itu adalah hari yang dijanjikan oleh Alah SWT. Kaum muslim yakin bahwa kehidupan dunia ini akan berakhir. Akan datang suatu masa, semua akan berkumpul menerima pengadilan Allah Swt. Sikap kita dalam menghadapi hari akhir yaitu ….
A. memanfaatkan kehidupan di dunia dengan baik agar dapat hidup bahagia
B. mempercayai bahwa hari akhir itu merupakan ujian yang diberikan Allah kepada hambanya
C. mengingkari bahwa hari akhir itu dialami oleh sebagian orang saja yaituborang yang berbuat dosa
D. meyakini, membenarkan dan mempercayai bahwa hari akhir akan terjadi sesuai dengan yang dijanjikan Allah Swt
21. Perhatikan tabel berikut!
Nama hari akhir Artinya
1. Yaumul qiamah A. Hari perhitungan seluruh amal manusia
2. Yaumul zalzalah B. Hari dihancurkannya isi bumi
3. Yaumul Mahsyar C. Hari pertimbangan amal
Berdasarkan tabel di atas pasangan nama hari akhir yang sesuai dengan artinya ditunjukkan pada nomor ….
A.1 dengan B
B. 2 dengan A
C. 3 dengan C
D. 1 dengan C
22. Keteguhan hati Nabi Ibrahim As kepada Allah SWT patut kita contoh. Hatinya tidak goyah walaupun api yang menyala- nyala di hadapannya disiapkan untuk membakarnya. Ujian berat lainnya tidak membuat dirinya berkecil hati, semua diserahkan kepada Allah SWT. Berdasarkan kisah tersebut Nabi Ibrahim memiliki sifat terpuji yaitu …
A. teguh pendirian
22. Keteguhan hati Nabi Ibrahim As kepada Allah SWT patut kita contoh. Hatinya tidak goyah walaupun api yang menyala- nyala di hadapannya disiapkan untuk membakarnya. Ujian berat lainnya tidak membuat dirinya berkecil hati, semua diserahkan kepada Allah SWT. Berdasarkan kisah tersebut Nabi Ibrahim memiliki sifat terpuji yaitu …
A. teguh pendirian
B. pesimis
C. optimis
D. dermawan
23. Perhatikan tabel berikut!
Akhlak terpuji Artinya
1. Tawakkal A. Menyerahkan segala sesuatu kepada Allah
2. Teguh pendirian B. Memberi harta kepada yang membutuhkan
3. Dermawan C. Berpegang teguh kebenaran diyakininya
Berdasarkan tabel di atas yang merupakan pasangan arti dari akhlak terpuji yang sesuai terdapat pada nomor ….
A. 1 dan A
23. Perhatikan tabel berikut!
Akhlak terpuji Artinya
1. Tawakkal A. Menyerahkan segala sesuatu kepada Allah
2. Teguh pendirian B. Memberi harta kepada yang membutuhkan
3. Dermawan C. Berpegang teguh kebenaran diyakininya
Berdasarkan tabel di atas yang merupakan pasangan arti dari akhlak terpuji yang sesuai terdapat pada nomor ….
A. 1 dan A
B. 2 dan C
C. 3 dan B
D. 3 dan A
24. Perhatikan tabel berikut!
1. Pantang menyerah
2. Suka memberi
3. Berlaku adil
4. Bersedekah
Berdasarkan tabel di atas yang merupakan contoh sifat dermawan terdapat pada nomor ….
A. 1 dan 3
24. Perhatikan tabel berikut!
1. Pantang menyerah
2. Suka memberi
3. Berlaku adil
4. Bersedekah
Berdasarkan tabel di atas yang merupakan contoh sifat dermawan terdapat pada nomor ….
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
25. Nabi Ibrahim As adalah kekasih Allah Swt. Sebagaimana tercantum dalam Al-Qur’an Surah An- Nisa ayat125 yang artinya, “Dan Allah Swt mengambil Ibrahim menjadi kesayangannya, ketaatan Nabi Ibrahim As kepada Allah Swt memiliki kedudukan yang tinggi”. Salah satu sifat Nabi Ibrahim As yang harus kita teladani menurut surah An- Nisa ayat 125 adalah …
A. kejujuran
25. Nabi Ibrahim As adalah kekasih Allah Swt. Sebagaimana tercantum dalam Al-Qur’an Surah An- Nisa ayat125 yang artinya, “Dan Allah Swt mengambil Ibrahim menjadi kesayangannya, ketaatan Nabi Ibrahim As kepada Allah Swt memiliki kedudukan yang tinggi”. Salah satu sifat Nabi Ibrahim As yang harus kita teladani menurut surah An- Nisa ayat 125 adalah …
A. kejujuran
B. bijaksana
C. kepedulian
D. ketaatan
26. Ibu Ita adalah orang yang sangat menjaga kesehatannya,dia selalu berolahraga,menjaga makanannya,dan dia juga tidak pernah sakit.Pada suatu hari ibu Ita mengalami sakit kepala,kemudian dia tidak sadarkan diri,berselang beberapa jamIbu Itameninggal dunia.Dari kisah tersebut membuktikan bahwa Allah memiliki sifat...
A. al-Mumit
26. Ibu Ita adalah orang yang sangat menjaga kesehatannya,dia selalu berolahraga,menjaga makanannya,dan dia juga tidak pernah sakit.Pada suatu hari ibu Ita mengalami sakit kepala,kemudian dia tidak sadarkan diri,berselang beberapa jamIbu Itameninggal dunia.Dari kisah tersebut membuktikan bahwa Allah memiliki sifat...
A. al-Mumit
B. al-Muhyi
C. al-Qayyum
D. al-Bai’ts
27. Makhluk hidup di dunia ini baik manusia,hewan maupun tumbuhan semuanya merupakan ciptaan Allah,dan diberi ruh oleh Allah,seorang bayi yang hidup di dalam kandungan ibunya,bisa bernafas dan bergerak.Hal ini semua atas kuasa Allah,yang berarti Allah memiliki sifat...
A. al-Mumiit
27. Makhluk hidup di dunia ini baik manusia,hewan maupun tumbuhan semuanya merupakan ciptaan Allah,dan diberi ruh oleh Allah,seorang bayi yang hidup di dalam kandungan ibunya,bisa bernafas dan bergerak.Hal ini semua atas kuasa Allah,yang berarti Allah memiliki sifat...
A. al-Mumiit
B. Al-Muhyii
C. al-Mughni
D. Al-Baaqi
28. Allah Swt. Membangkitkan semangat dan kemauan,membangkitkan para rasul juga,Allah Swt akan membangkitkan dan menghidupkan segala yang telah mati.Pernyaan tersebut adalah pengertian dari sifat Allah...
A. al- Muhyii
28. Allah Swt. Membangkitkan semangat dan kemauan,membangkitkan para rasul juga,Allah Swt akan membangkitkan dan menghidupkan segala yang telah mati.Pernyaan tersebut adalah pengertian dari sifat Allah...
A. al- Muhyii
B. al-Baai’ts
C. al-Mumiit
D. Al- Qayyuum
29. Perhatikan pernyaan di bawah ini !
1. melaksanakan tugas yang diberikan guru dengan baik
2. mengumpulkan tugas tepat waktu
3. melaksanakan shalat selesai azan
4. pergi ke sekolah lebih cepat ketika piket saja.
Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan contoh sifat berdisiplin terdapat pada nomor ….
A. 1, 2 dan 3
29. Perhatikan pernyaan di bawah ini !
1. melaksanakan tugas yang diberikan guru dengan baik
2. mengumpulkan tugas tepat waktu
3. melaksanakan shalat selesai azan
4. pergi ke sekolah lebih cepat ketika piket saja.
Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan contoh sifat berdisiplin terdapat pada nomor ….
A. 1, 2 dan 3
B. 2, 3 dan 4
C. 1, 3 dan 4
D. 2, 3 dan 4
30. Pak Mahmud bukanlah orang yang kaya tetapi ia tidak pernah berhenti untuk berusaha agar ia bisa selalu bersedekah kepada orang miskin dan tidak mau menyusahkan orang lain.Sikap Pak Mahmud mencerminkan sifat...
A. takabur
30. Pak Mahmud bukanlah orang yang kaya tetapi ia tidak pernah berhenti untuk berusaha agar ia bisa selalu bersedekah kepada orang miskin dan tidak mau menyusahkan orang lain.Sikap Pak Mahmud mencerminkan sifat...
A. takabur
B. mandiri
C. kikir
D. angkuh
31. Jenis kalimat Thayyibah yang diucapkan oleh seseorang yang bersalah atau berdosa adalah...
A. tahmid
31. Jenis kalimat Thayyibah yang diucapkan oleh seseorang yang bersalah atau berdosa adalah...
A. tahmid
B. tahlil
C. ta’awwudz
D. Istighfar
32. Perhatikan pernyataan berikut ini !
1. Pada waktu melupakan kewajiban kepada Allah
2. Berzikir setelah shalat lima waktu.
3. Ketika teringat telah berbuat salah
4. Ketika mendapatkan musibah
Berdasarkan pernyataan di atas, peristiwa yang tepat dalam membaca kalimat istighfar ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2 dan 3
32. Perhatikan pernyataan berikut ini !
1. Pada waktu melupakan kewajiban kepada Allah
2. Berzikir setelah shalat lima waktu.
3. Ketika teringat telah berbuat salah
4. Ketika mendapatkan musibah
Berdasarkan pernyataan di atas, peristiwa yang tepat dalam membaca kalimat istighfar ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2 dan 3
B.1, 3 dan 4
C.2, 4 dan 1
D. 4, 3, dan 2
34. Perhatikan tabel berikut !
Perilaku:
1. Biasakan bergaul dengan orang-orang yang memiliki ketaqwaan yang kuat,sehingga dapat mencontoh dan meneladani semua amal baiknya
2. Tanamkan kesadaran bahwa manusia makhluk yang lemah
3. Tidak puas atas apa yang ditetapkan oleh Allah tentang nasib hidupnya.
4. Perbanyak sikap berbaik sangka terutama terhadap ketentuan Allah yang kita terima.
5. Perbanyak sifat berlapang dada,ikhlas dan berjiwa besar dalam menerima segala sesuatu yang berhubungan dengan qadha dan dan qadar.
6. Selalu menyalahkan Allah jika mendapatkan sesuatu yang tidak sesuai dengan keinginannya.
Perilaku dalam tabel di atas yang mencerminkan iman kepada qadha dan qadar adalah...
A. 1, 2, 3 dan 5
34. Perhatikan tabel berikut !
Perilaku:
1. Biasakan bergaul dengan orang-orang yang memiliki ketaqwaan yang kuat,sehingga dapat mencontoh dan meneladani semua amal baiknya
2. Tanamkan kesadaran bahwa manusia makhluk yang lemah
3. Tidak puas atas apa yang ditetapkan oleh Allah tentang nasib hidupnya.
4. Perbanyak sikap berbaik sangka terutama terhadap ketentuan Allah yang kita terima.
5. Perbanyak sifat berlapang dada,ikhlas dan berjiwa besar dalam menerima segala sesuatu yang berhubungan dengan qadha dan dan qadar.
6. Selalu menyalahkan Allah jika mendapatkan sesuatu yang tidak sesuai dengan keinginannya.
Perilaku dalam tabel di atas yang mencerminkan iman kepada qadha dan qadar adalah...
A. 1, 2, 3 dan 5
B. 2, 3, 4 dan 5
C. 1, 2, 4 dan 5
D. 1, 2, 4 dan 6
36.Perhatikan pernyataan berikut ini !
Pernyataan
1. Mendorong seseorang untuk selalu berusaha dan berikhtiar.
2. Membuat orang malas berusaha karenasemua dianggap sudah takdir
3. Menyempurnakan setiap usaha yang dilakukan dengan berdo’a dan optimis.
4. Memberikan kesadaran untuk tidak cepat putus asa dalam setiap menghadapi ujian dari Allah.
Yang termasuk hikmah beriman pada qadha dan qadar adalah...
A. 1, 2 dan 3
1. Mendorong seseorang untuk selalu berusaha dan berikhtiar.
2. Membuat orang malas berusaha karenasemua dianggap sudah takdir
3. Menyempurnakan setiap usaha yang dilakukan dengan berdo’a dan optimis.
4. Memberikan kesadaran untuk tidak cepat putus asa dalam setiap menghadapi ujian dari Allah.
Yang termasuk hikmah beriman pada qadha dan qadar adalah...
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan4
C. 2, 3 dan 4
D. 1, 2 dan 4
37. Orang yang memiliki sikap tanggung jawab memiliki ciri-ciri khusus.Berikut ini yang merupakan ciri-ciri orang memiliki sikap tanggung jawab adalah...
A. melaksanakan amanah dengan sebaik-baiknya.
B. Hak dan kewajiban dilakukan seimbang.
C .bertindak sesuai dengan pengetahuan dan pengalamannya.
D. berusaha tidak memihak.
38. Umat Islam diperintahkan oleh Allah Swt. agar bersifat bijaksana. Karena itu, umat Islam tidak boleh bersifat tergesa-gesa karena tergesa-gesa itu perbuatan ....
A. Malaikat
37. Orang yang memiliki sikap tanggung jawab memiliki ciri-ciri khusus.Berikut ini yang merupakan ciri-ciri orang memiliki sikap tanggung jawab adalah...
A. melaksanakan amanah dengan sebaik-baiknya.
B. Hak dan kewajiban dilakukan seimbang.
C .bertindak sesuai dengan pengetahuan dan pengalamannya.
D. berusaha tidak memihak.
38. Umat Islam diperintahkan oleh Allah Swt. agar bersifat bijaksana. Karena itu, umat Islam tidak boleh bersifat tergesa-gesa karena tergesa-gesa itu perbuatan ....
A. Malaikat
B. Setan
C. Nabi
D. Allah
39.Pak Hanif adalah seorang hakim. Suatu hari Pak Hanif mengadili suatu perkara,kebetulan yang menjadi terdakwa adalah anaknya sendiri. Pak Hanif menjatuhkan hukuman sesuai dengan kesalahan yang diperbuat oleh anaknya.Tindakan Pak Hanif mencerminkan seorang yang...
A. adil
39.Pak Hanif adalah seorang hakim. Suatu hari Pak Hanif mengadili suatu perkara,kebetulan yang menjadi terdakwa adalah anaknya sendiri. Pak Hanif menjatuhkan hukuman sesuai dengan kesalahan yang diperbuat oleh anaknya.Tindakan Pak Hanif mencerminkan seorang yang...
A. adil
B. sabar.
C. bijaksana
D. tanggung jawab
40. Marah adalah salah satu tabiat manusia yang tidak mungkin lenyap,namun marah bukan sikap yang dibenarkan dalam agama Islam.Berikut ini yang merupakan pengertian marah adalah...
A. luapan emosi negatif dari rasa kesal, kecewa, dan tersinggung
B. apa yang dibicarakan bertentangan dengan apa yang dilakukan
C. Kecewa dan ingin membalas kejahatannya.
D.melanggar aturan yang telah ditetapkan oleh Allah
40. Marah adalah salah satu tabiat manusia yang tidak mungkin lenyap,namun marah bukan sikap yang dibenarkan dalam agama Islam.Berikut ini yang merupakan pengertian marah adalah...
A. luapan emosi negatif dari rasa kesal, kecewa, dan tersinggung
B. apa yang dibicarakan bertentangan dengan apa yang dilakukan
C. Kecewa dan ingin membalas kejahatannya.
D.melanggar aturan yang telah ditetapkan oleh Allah
42.Perhatikan tabel berikut ini !
Contoh perilaku
1. Berwudhu’
2. Membaca Ta’awwudz.
3. Ketika marah diamlah dan duduk.
4. Mengambil posisi yang lebih rendah.
5. Melampiaskan kemarahan kepada benda yang ada di sekitar.
Yang termasuk perilaku cara menghindari sifat marah pada tabel di atas ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2, 3 dan 4
Contoh perilaku
1. Berwudhu’
2. Membaca Ta’awwudz.
3. Ketika marah diamlah dan duduk.
4. Mengambil posisi yang lebih rendah.
5. Melampiaskan kemarahan kepada benda yang ada di sekitar.
Yang termasuk perilaku cara menghindari sifat marah pada tabel di atas ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2, 3 dan 4
B. 2, 3, 4 dan 5
C.1, 2, 4 dan 5
D. 1, 3, 4 dan 5
44.Perhatikan table di bawah ini !
Pernyataan
1. Zikir yang paling utama.
2. Hati menjadi tidak tenang..
3. Pelindung dari siksa api neraka
4. Menghapus dosa dan kesalahan.
5. Dapat menunda datangnya kiamat.
Berdasarkan pernyataan di atas,keutamaan membaca kalimat tahlilditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2, 3 dan 4
44.Perhatikan table di bawah ini !
Pernyataan
1. Zikir yang paling utama.
2. Hati menjadi tidak tenang..
3. Pelindung dari siksa api neraka
4. Menghapus dosa dan kesalahan.
5. Dapat menunda datangnya kiamat.
Berdasarkan pernyataan di atas,keutamaan membaca kalimat tahlilditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2, 3 dan 4
B.2, 3, 4 dan 5
C. 1, 3, 4 dan 5
D. 1, 3, 4 dan 5
45.Perhatikan tabel berikut ini !
Pernyataan
1. Memberi makan binatang piaraannya.
2. Menebang pohon secara sembarangan.
3. Menanam dan merawat bunga di sekitar rumah.
4. Membiarkan bunga di pot layu dan tidak menyiramnya.
5. Menyirami,memupuk,dan menyiangi tanaman hias dengan baik.
Berdasarkan pernyataan di atas,akhlak yang baik terhadap tumbuhan ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, dan 3
45.Perhatikan tabel berikut ini !
Pernyataan
1. Memberi makan binatang piaraannya.
2. Menebang pohon secara sembarangan.
3. Menanam dan merawat bunga di sekitar rumah.
4. Membiarkan bunga di pot layu dan tidak menyiramnya.
5. Menyirami,memupuk,dan menyiangi tanaman hias dengan baik.
Berdasarkan pernyataan di atas,akhlak yang baik terhadap tumbuhan ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, dan 3
B. 1, dan 5
C. 3, dan 4
D. 3, dan 5
47.Alisya melihat tanaman dalam pot di teras rumah pertumbuhannya sangat lambat, padahal Alisya telah rajin menyiraminya. Melihat hal yang demikian,sikap yang baik yang harus Alisya lakukan adalah...
A.membiarkan tanaman tersebut agar mati
A.membiarkan tanaman tersebut agar mati
B. mencabut dan meraruhnya di tempat sampah
C. membuang tanaman tersebut karena sulit dirawat
C. membuang tanaman tersebut karena sulit dirawat
D. mengganti tanah dan memberi pupuk secukupnya
48. Pada awalnya Nabi Ayyub as.adalah nabi yang dianugerahkan oleh Allah kekayaan yang melimpah,keluarga yang hidup dengan rukun. Namun karena iblis akhirnya Nabi Ayyub jatuh miskin dan cobaan datang silih berganti. Pelajaran yang dapat diambil hikmahnya dari kisah Nabi Ayyub adalah…
A. sabar dalam menghadapi anaknya yang durhaka
48. Pada awalnya Nabi Ayyub as.adalah nabi yang dianugerahkan oleh Allah kekayaan yang melimpah,keluarga yang hidup dengan rukun. Namun karena iblis akhirnya Nabi Ayyub jatuh miskin dan cobaan datang silih berganti. Pelajaran yang dapat diambil hikmahnya dari kisah Nabi Ayyub adalah…
A. sabar dalam menghadapi anaknya yang durhaka
B. segera bertobat ketika berbuat khilaf
C.sabar dalam menghadapi kepergian istrinya
C.sabar dalam menghadapi kepergian istrinya
D. sabar dalam menerima ujian dari Allah
49. Salah satu keteladan yang dapat kita petik dari serangkaian musibah yang menimpa Nabi Ayyub as. Adalah…
A.musibah yang datang adalah suatu takdir yang tidak perlu diperhatikan.
B. hikmah musibah Nabi Ayyub yakni menambah kekayaan dan belas kasihan
C. hikmah musibah Nabi Ayyub yakni menambah kekayaan dan kejayaan
D. setiap musibah datang,Nabi Ayyub menjadikannya sebagai ujian untuk menambah keimanan.
A.musibah yang datang adalah suatu takdir yang tidak perlu diperhatikan.
B. hikmah musibah Nabi Ayyub yakni menambah kekayaan dan belas kasihan
C. hikmah musibah Nabi Ayyub yakni menambah kekayaan dan kejayaan
D. setiap musibah datang,Nabi Ayyub menjadikannya sebagai ujian untuk menambah keimanan.
50.Perhatikan tabel berikut ini !
Cobaan yang ditimpa
1. Istri yang durhaka.
2. Penyakit kulit yang menahun
3. Sirnanya seluruh kekayaan
4. Semua anaknya meninggal
5. Mendapat pertolongan masyarakat
Berdasarkan tabel di atas yang termasuk musibah yang menimpa Nabi Ayyub ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2, 3 dan 4
Cobaan yang ditimpa
1. Istri yang durhaka.
2. Penyakit kulit yang menahun
3. Sirnanya seluruh kekayaan
4. Semua anaknya meninggal
5. Mendapat pertolongan masyarakat
Berdasarkan tabel di atas yang termasuk musibah yang menimpa Nabi Ayyub ditunjukkan oleh nomor...
A. 1, 2, 3 dan 4
B. 1, 2, 4 dan 5
C.1, 3, 4 dan 5
D. 2, 3, 4 dan 5
Adapun Soal Ujian Madrasah Beserta Kunci Jawaban Untuk Mapel Akidah Akhlak kelas Enam Madrasah Ibtidaiyah tahun 2022 silakan download [di sini]