Hadits Larangan Menjadikan Kulit Harimau Sebagai Alas Tidur

Hadits Larangan Menjadikan Kulit Harimau Sebagai Alas Tidur
125. LARANGAN MENJADIKAN KULIT HARIMAU SEBAGAI ALAS TIDUR

815- عَنْ مُعَاوِيَةَ رَضِيَ الله عَنْهُ قَالَ : قَالَ رَسُوْلُ اللهِ  : (( لاَ تَرْكَبُوْا الْخَزَّ وَلاَ النِّمَارَ )) حَدِيْثٌ حَسَنٌ، رَوَاهُ أَبُوْ دَاوُدُ وَغَيْرُهُ بِإِسْنَاٍد حَسَنٍ.

815. Dari Mu’awiyah RA., ia berkata: “Rasulullah SAW. Bersabda, “Janganlah kamu sekalian duduk di atas kain sutera dan jangan pula di atas kulit harimau.” (HR. Abu Dawud dan yang lainnya dengan sanad yang hasan)

816- وَعَنْ أَبِي الْمَلِيْحِ عَنْ أَبِيْهِ رَضِيَ الله عَنْهُ، أَنَّ رَسُوْلَ اللهِ  ، نَهَى عَنْ جُلُوْدِ السِّبَاعِ. رَوَاهُ أَبُوْ دَاوُدُ ، والتِّرْمِذِي، وَالنَّسَائِي بِأَساَنِيْدٍ صِحَاحٍ. وَ فِي رِوَايَةٍ لِلتِّرْمِذِي: نَهَى عَنْ جُلُوْدِ السِّبَاعِ أَنْ تُفْتَرَشَ

816. Dari Abu Al Malih dari ayahnya RA., bahwasanya Rasulullah SAW melarang duduk pada kulit binatang buas.” (HR. Abu Dawud, Turrmudzi dan Nasa’i dengan sanad-sanad yang shahih)
Dan dalam riwayat Tirmidzi dikatakan: “Beliau melarang menghamparkan kulit binatang buas untuk diduduki.”
Admin
Blog ini berisi seputar pendidikan, kajian keislaman dan sosial kemasyarakatan

Related Posts

Hadits Anjuran Membaca Surat Al-Kahfi
Hadits Anjuran Membaca Surat Al-Kahfi
Syarah Hadits Arbain An-Nawawi Ke-20 Tentang Perasaan Malu
Syarah Hadits Arbain An-Nawawi Ke-20 Tentang Perasaan Malu
Cara Shalat Yang Tidak Memperoleh Air
Cara Shalat Yang Tidak Memperoleh Air
HUKUM MENINGGALKAN SHALAT
HUKUM MENINGGALKAN SHALAT
Apakah masuk waktu menjadi syarat untuk boleh bertayammum?
Apakah masuk waktu menjadi syarat untuk boleh bertayammum?
SHALAT LIMA WAKTU DAN PERINTAH MENGERJAKANNYA
SHALAT LIMA WAKTU DAN PERINTAH MENGERJAKANNYA
Cara Mensucikan Telapak Sepatu
Cara Mensucikan Telapak Sepatu
HADITS WAKTU SHALAT ZHUHUR
HADITS WAKTU SHALAT ZHUHUR

0 Comments