Soal Cerdas Cermat Mapel Kimia
Kimia II
Apa yang dimaksud dengan unsure?
Jawab
Unsur adalah zat murni (tunggal) yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain yang lebih sederhana dengan reaksi kimia
Sebutkan 3 jenis unsure yang kamu kenal!
Jawab
Oksigen
Belerang
Nitrogen
Apa lambang unsur tembaga?
Jawab
Cu
Siapakah yang menemukan lambang-lambang unsur yang digunakan sekarang?
Jawab
John Jacob Berzelius
Sebutkan rumus kimia air!
Jawab
H2O
Sebutkan rumus kimia garam!
Jawab
NaCl
Jumlah atom unsur keseluruhan yang terdapat dalam 1 molekul asam cuka CH3COOH adalah?
Jawab
Apa yang dimaksud dengan campuran?
Jawab
Campuran adalah gabungan 2 jenis zat atau lebih
Diketahui gula 20 gram, dilarutkan dalam 80 gram air. Berapakah kadar gula dalam larutan tersebut?
Jawab
Dik massaa gula : 20 gram
massa air : 80 gram
massa larutan : massa gula + massa air
: 100 gram
% massa gula :
: 20%
Jadi, kadar gula dalam larutan sebesar 20%
Sebutkan metode yang umum dipergunakan untuk memisahkan campuran
Jawab
a.Fitrasi f. Kromatografi
b.Dekantasi g. Sublimasi
c.Sentrifugasi h. Ekstraksi
d.Evaporasi i. Daya tarik
e.Distilasi